1. SEJARAH SINGKAT Dimulai pertemuan antara team dari Yayasan Banten Jaya dengan salah satu anggota PHRI Kota Serang, membahas tentang perkembangan bisnis Pariwisata khususnya di Kota Serang dan pada umumnya di dunia saat ini, maka pada waktu itu secara kelembagaan dibentuklah sebuah lembaga baru dibawah Yayasan Banten Jaya yang dinamakan P3BP ( Pusat Penelitian dan Pengembangan Bisnis dan Pariwisata), yang diketuai oleh Ibu Nely Hartika SPd.MPd. Selanjutnya P3BP menunjuk Mr. Lukmanulhakim SE.MAk. untuk mengembangkan bisnis pertamanya yaitu pengelolaan Gedung Pertemuan untuk sepenuhnya dikelola secara komersial. Untuk melengkapi legal aspek dari sebuah bisni maka dibentuklah sebuah persekutuan komanditer (CV) dengan nama CV. Teras Banten Jaya, dengan dikeluarkannya akta No.Akta Pendirian : 01/06 JANUARI 2021/EDWIN,S.H.,M.Kn. Pertama kali beroperasi dari tanggal 10 February 2021, dengan beberapa Event di antarnya: 1. Yayasan Banten Jaya Berkarakter (10 Feb 2021)...
Komentar
Posting Komentar